Pesanggrahan - Hingga pukul 14.00 WIB, sebanyak 144 anggota inti DPC PKS pesanggrahan ikut mencontreng pada pemilu raya (Pemira) yang digelar di sekretariat DPC, Jalan Bintaro Permai 3 No.11 RT.002 RW.09, Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan
Dari 144 anggota inti yang ikut mencontreng, terdiri dari 7 anggota ahli, 43 anggota dewasa, dan 94 anggota madya. Sedangkan 12 anggota inti lainnya belum bisa ikut mencontreng pada Pemira tahun 2010 ini. Total keikutsertaan anggota inti DPC PKS Pesanggrahan sebesar 92,3 persen. Ketua Umum DPW PKS DKI Jakarta Triwisaksana ikut mencotreng pada pukul 11.00 WIB. (pram/pkspesanggrahan)
0 comments:
Posting Komentar